Perhitungan Zakat Mal

Setelah melewati masa haul selama satu tahun hijriyah, setiap harta yang menjadi objek zakat harus dikeluarkan zakatnya. Dalam menentukan besaran zakat mal tersebut, perlu diketahui jenis harta yang akan dihitung karena setiap jenis harta memiliki kadar kadar dan perhitungan yang berbeda-beda.

Add a Comment

Your email address will not be published.